-
Wisuda XVI STIE Pelita Nusantara Tahun 2023
Hari Rabu tanggal 25 Oktober 2023 STIE Pelita Nusantara (STIE PENA) menyelenggarakan wisuda XVI di Hotel Pandanaran. Pelaksanaan wisuda XVI dilakukan dengan hikmat untuk menghantarkan para lulusan terjun ke masyarakat yang lebih majemuk. Tamu undangan yang diundang hadir dalam kesempatan ini adalah Pembina Yayasan, Ketua dan pengurus Yayasan Pendidikan Nasional Pelita Nusantara, Kepala Sekolah Pelita […]
-
Acara Puncak Perayaan Dies Natalis ke 23 STIE Pelita Nusantara Semarang
Acara puncak perayaan Dies Natalis ke 23 STIE Pelita Nusantara Semarang telah digelar pada hari Kamis, 14 September 2023. Acara tersebut diawali dengan jalan sehat bersama dosen, tendik dan mahasiswa. Acara dibuka oleh Ketua Pengurus YPN Pelita Nusantara Semarang Ibu Hj. Tutik Rumiyatun, M.M. Selanjutnya Ketua Stie Pena Bapak Dr. Luhgiatno, S.E., M.Si., M.M. memberikan […]
-
Acara PKKMB STIE Pelita Nusantara Semarang Tahun Ajaran 2023/2024
PKKMB adalah singkatan dari pengenalan kehidupan kampus bagi mahasiswa baru. kata PKKMB ini merupakan istilah dari masa pengenalan kampus yang dulu sering kita kenal dengan istilah ospek. PKKMB adalah istilah yang tak asing dikalangan mahasiswa baru. Kegiatan ini dilakukan di seluruh universitas di Indonesia. Dengan tujuan PKKMB adalah memberikan pembekalan bagi mahasiswa baru agar cepat beradaptasi […]
-
Penandatanganan Nota Kesepahaman (MoU) antara STIE Pelita Nusantara Semarang dengan ITB Semarang
STIE Pelita Nusantara Semarang bersama Institut Teknologi Dan Bisnis Semarang melakukan Penandatanganan Nota Kesepahaman (MoU) pada Jumat, 11 Agustus 2023 di Kampus ITB Semarang Jl. Jendral Sudirman No. 346 Semarang. Penandatanganan dilakukan oleh Rektor Institut Teknologi dan Bisnis (ITB) Semarang, Prof. Dr. Y. Sutomo, M.M. dengan Ketua Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi (STIE) Pelita Nusantara Semarang, […]
-
Doa Bersama Dalam Rangkaian Acara Dies Natalis Ke-23 STIE Pelita Nusantara Semarang
STIE Pelita Nusantara Semarang telah menyelenggarakan doa bersama dalam rangka memperingati Dies Natalis ke- 23 STIE PENA. Acara ini dihadiri oleh Ketua Yayasan YPN Pelita Nusantara, Kepala Sekolah SMK PN 1, Kepala Sekolah SMK PN 2, Perwakilan guru, Ketua STIE PENA, Para Dosen dan Tenaga Kependidikan serta Mahasiswa. Acara pertama yaitu pemutaran video ucapan selamat […]
-
Webinar Pengukuran Produktivitas Level Makro, Mikro dan Individu
Produktivitas menjadi hal yang seringkali diperbincangkan, bahkan menjadi parameter pertumbuhan perekonomian di suatu daerah, baik secara regional maupun nasional. Namun sebenarnya, apakah produktivitas itu? Produktivitas ini secara sederhana dapat dijelaskan sebagaimana berikut: perusahaan/organisasi yang memiliki produk berupa barang/jasa, lalu produk itu ada untuk menjawab demand (kebutuhan) masyarakat/pelanggan, dan di sisi lain pelanggan tersebut mampu membayar […]
-
4 Kelompok Usaha Mahasiswa dari STIE PELITA NUSANTARA SEMARANG Lolos P2MW 2023
P2MW merupakan program pengembangan usaha mahasiswa yang telah memiliki usaha melalui bantuan dana pengembangan dan pembinaan dengan melakukan pendampingan serta pelatihan (coaching) usaha kepada mahasiswa peserta P2MW. Kategori usaha untuk P2MW, yaitu; Makanan dan minuman Budidaya Industri Kreatif, Seni, Budaya, dan Pariwisata Jasa dan Perdagangan Manufaktur dan Teknologi Terapan Bisnis Digital 4 kelompok usaha dari STIE PELITA […]